ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis <p style="text-align: justify;"><strong>ProBisnis : Jurnal Manajemen</strong>, is a <strong>Economics, Management and Business Technology</strong> published since 2022 by Lembaga Riset, Publikasi dan Konsultan JONHARIONO. <strong>ProBisnis : Jurnal Manajemen</strong> published 6<strong> times a year (February, April, June, August, October, December)</strong>, Each issue consists of a minimum of 5 articles, the scope of this journal is <strong>Economics, Management, Acounting, finance and Business</strong>.</p> <h3 style="text-align: justify;">Online Submissions</h3> <p style="text-align: justify;">Already have a Username/Password for <strong>ProBisnis : Jurnal Manajemen?</strong><br /><a class="action" href="https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/login">GO TO LOGIN</a></p> <p style="text-align: justify;">Need a Username/Password?<br /><a class="action" href="https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/user/register">GO TO REGISTRATION</a></p> <p style="text-align: justify;">Registration and login are required to submit items online and to check the status of current submissions.</p> <p style="text-align: justify;"><strong>Indexing:</strong></p> <table class="hover"> <tbody> <tr> <td><a href="https://scholar.google.com/citations?hl=id&amp;view_op=list_works&amp;gmla=AHoSzlX18HyZzTR-BA9qU4vLCKP0isXkbtwDoF3jIo3lTOuVNiQvrRJA0p3GFrFGuNJJsFMfLxclT39a6_wOrvsTPGe58EXlVmVFQkCWmGaNZOkJhue3dKKgyw&amp;user=BWvXFqMAAAAJ" target="_blank" rel="noopener">Google Scholar</a></td> <td><a href="https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis" target="_blank" rel="noopener">Dimensions</a></td> <td><a href="https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis">Copernicus</a></td> </tr> </tbody> </table> en-US jonharyono25@gmail.com (JONHARIONO) editor.probisnis@gmail.com (JonSon) Wed, 07 Jan 2026 12:29:23 +0000 OJS 3.3.0.13 http://blogs.law.harvard.edu/tech/rss 60 Strategi Bauran Pemasaran dan Dampaknya terhadap Daya Saing UMKM di Era Digital https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1377 <p>Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perubahan lingkungan bisnis akibat perkembangan teknologi digital yang menuntut UMKM untuk mengadaptasi strategi pemasaran agar tetap berdaya saing. Namun, penerapan bauran pemasaran digital di kalangan UMKM masih belum optimal. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh elemen bauran pemasaran terhadap daya saing UMKM serta mengidentifikasi elemen yang memiliki peran paling dominan. Pendekatan kuantitatif digunakan dengan analisis model persamaan struktural terhadap data survei pelaku UMKM. Pengujian dilakukan melalui model pengukuran dan model struktural untuk memastikan validitas, reliabilitas, serta hubungan antarvariabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bauran pemasaran berpengaruh signifikan terhadap daya saing UMKM, dengan produk dan strategi pemasaran digital (promosi) sebagai elemen yang memberikan kontribusi paling kuat. Temuan ini menegaskan bahwa penguatan kualitas produk yang didukung oleh strategi pemasaran digital yang efektif menjadi kunci utama dalam meningkatkan daya saing UMKM. Penelitian ini memberikan implikasi strategis bagi pelaku UMKM dan pemangku kebijakan dalam merumuskan kebijakan pemasaran yang lebih adaptif terhadap era digital.</p> Heriansyah Heriansyah, Syahran Syahran, Ferawati Usman Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1377 Wed, 07 Jan 2026 00:00:00 +0000 Mekanisme Nilai Ekonomi Dalam Hubungan Brand Trust Dan Willingness To Pay Premium Pada Konsumen Digital: Suatu Literatur Review Terintegrasi https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1375 <p>Meskipun willingness to pay premium (WTP premium) merupakan indikator penting nilai ekonomi merek, dan brand trust diakui sebagai prediktor utamanya, pemahaman mengenai mekanisme nilai ekonomi spesifik yang menjembatani hubungan keduanya, terutama dalam konteks konsumen digital, masih terbatas. Oleh karena itu, penelitian literature review terintegrasi ini bertujuan untuk menganalisis dan mensintesis mekanisme nilai ekonomi yang menjadi jembatan kausal antara brand trust dan WTP premium pada konsumen digital. Kajian ini mengumpulkan dan mensintesis 40 artikel ilmiah internasional dan nasional yang berfokus pada konteks digital dan relevan dengan topik brand trust, mekanisme nilai ekonomi konsumen, dan perilaku pembelian premium. Hasil sintesis menunjukkan bahwa brand trust memengaruhi WTP premium melalui tiga mekanisme nilai ekonomi utama: risk reduction mechanism, value creation mechanism, dan emotional–symbolic mechanism. Selain itu, konteks digital ditemukan memperkuat hubungan ini melalui faktor transparansi informasi, online review, influencer credibility, serta kecepatan persebaran reputasi. Penelitian ini memberikan kontribusi akademik berupa model sintesis hubungan brand trust–WTP premium berbasis mekanisme nilai ekonomi, serta rekomendasi praktis bagi pemasar digital dalam membangun strategi premium pricing.</p> Destina Paningrum, Purwanto Purwanto Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1375 Wed, 07 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengetahuan Digital, Berbagi Digital, dan Kompetensi: Peran Mediasi Pembelajaran Budaya Organisasi https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1379 <p>Pemanfaatan pengetahuan digital dan praktik berbagi pengetahuan dalam organisasi publik menjadi elemen penting untuk mendukung peningkatan kompetensi pegawai. Perubahan tata kelola berbasis digital mendorong organisasi memperkuat kapasitas internal melalui penyediaan pengetahuan yang terstruktur, aksesibel, dan dapat dibagikan melalui platform digital. Dalam konteks ini, budaya organisasi pembelajar berperan sebagai faktor yang memfasilitasi proses pembelajaran berkelanjutan. Namun, peran langsung budaya pembelajaran terhadap peningkatan kompetensi sering kali tidak konsisten dalam temuan empiris. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh digital knowledge management, digital knowledge sharing, dan learning organization culture terhadap kompetensi pegawai, serta menguji peran hubungan langsung maupun tidak langsung di antara variabel tersebut. Penelitian ini juga menguji sejauh mana budaya organisasi pembelajar berkontribusi terhadap peningkatan kompetensi baik secara langsung maupun melalui mekanisme berbagi pengetahuan digital. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode Structural Equation Modeling berbasis Partial Least Squares. Sampel terdiri dari pegawai pada organisasi publik yang menggunakan sistem digital dalam pelaksanaan tugas. Pengumpulan data dilakukan melalui survei menggunakan instrumen terstandar yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa digital knowledge management dan learning organization culture berpengaruh signifikan terhadap digital knowledge sharing. Digital knowledge sharing memiliki pengaruh paling kuat terhadap kompetensi. Digital knowledge management juga terbukti berpengaruh langsung terhadap kompetensi, sedangkan pengaruh langsung learning organization culture terhadap kompetensi tidak signifikan. Pengaruh tidak langsung melalui digital knowledge sharing terbukti signifikan sehingga menunjukkan bahwa peningkatan kompetensi terutama terjadi melalui aktivitas berbagi pengetahuan digital. Temuan ini memberikan implikasi bahwa organisasi publik perlu memperkuat sistem pengelolaan pengetahuan digital dan mendorong aktivitas berbagi pengetahuan sebagai strategi pengembangan kompetensi.</p> Arbain Arbain, Syahran Syahran, Ferawati Usman Copyright (c) 2025 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1379 Wed, 07 Jan 2026 00:00:00 +0000 Memahami Prinsip Tata Kelola Kopi Kenangan https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1385 <p>This study aims to understand the governance principles implemented by Kopi Kenangan in building a sustainable coffee-based beverage business. The main focus lies on three aspects: organizational structure, sustainability practices (ESG), product and technology innovation management, and stakeholder engagement. The literature review findings indicate that the success of Kopi Kenangan is not only determined by product innovation, but also by a strong governance system that is collaborative and responsive to market changes. By applying value-oriented and sustainability-driven good corporate governance principles, Kopi Kenangan is able to compete effectively in the highly dynamic F&amp;B industry.</p> David Sebastian Gunawan, Rasyid Tarmizi Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1385 Thu, 08 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Lingkungan Kerja, Budaya Organisasi, Kompensasi, dan Beban Kerja Terhadap Produktivitas Pegawai: Studi Pada SKPD Kota Tasikmalaya https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1352 <div><span lang="EN-US">The productivity of government employees is influenced by various internal organizational factors that must be effectively managed to enhance overall public sector performance. This study aims to analyze the effects of work environment, organizational culture, compensation, and workload on employee productivity within the Regional Work Units (SKPD) of Tasikmalaya City. A quantitative approach was employed using a survey method involving 250 employees selected through proportioned stratified random sampling. Data were analyzed using path analysis. The findings indicate that the work environment, organizational culture, compensation, workload, and employee productivity are all categorized as very good. Partially, each of the four independent variables shows a positive and significant effect on employee productivity. Simultaneously, the work environment, organizational culture, compensation, and workload also exert a positive and significant influence on productivity. These results highlight the importance of strengthening a conducive work environment, developing a positive organizational culture, particularly through the internalization of the BerAKHLAK values, which enhancing performance-based compensation systems, and improving workload management to boost employee productivity within the SKPD of Tasikmalaya City.</span></div> Annisa Nur Hidayah Sitorus, Dedi Kusmayadi, Apip Supriadi Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1352 Fri, 09 Jan 2026 00:00:00 +0000 Financial Management for Higher Education Affirmation Students (ADIK) from Papua in West Sumatra https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1367 <p>This research aims to analyse the impact of financial literacy, pocket money, and self-control on personal financial management among students of the Higher Education Affirmation Programme (ADIK) from Papua in West Sumatra. The sample size utilised in this study comprises 94 respondents, with the sampling method employing a census approach, whereby the entire population is considered as the sample. The data analysis technique employed is multiple linear regression analysis, alongside the T-test, with data processed using Stata 17. The type of data in this study is quantitative, and the data source is primary data. Based on the results of hypothesis testing, it was found that financial literacy and pocket money have a positive effect on personal financial management, where financial knowledge and economic resources improve financial management skills. Meanwhile, self-control has no positive effect on personal financial management among students of the Higher Education Affirmative Program from Papua in West Sumatra. The results of this study encourage universities in West Sumatra, as well as the Papuan regional government and the Ministry to integrate programs such as digital-based workshops to maximize pocket money, allocate pocket funds to reduce the risk of waste, and discussions among Papuan students to share financial experiences.</p> Ria Anggraini Tuarita, Nailal Husna, Ice Kamela, Zeshasina Rosha, Irda Irda Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1367 Sat, 10 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Kepuasan Pelanggan Asus Service Center ITC Surabaya https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1199 <p>Penelitian ini menganalisis pengaruh kualitas pelayanan dan harga terhadap kepuasan pelanggan di ASUS Service Center ITC Surabaya. Metode kuantitatif digunakan dengan survei pada 100 pelanggan menggunakan kuesioner skala Likert. Kualitas pelayanan diukur melalui indikator SERVQUAL (tangibles, reliability, responsiveness, assurance, empathy), harga melalui keterjangkauan dan kesesuaian manfaat, serta kepuasan pelanggan melalui minat berkunjung kembali dan kesediaan merekomendasikan. Analisis regresi linear berganda menunjukkan kualitas pelayanan berpengaruh positif signifikan (β = 0,021, Sig = 0,851), sedangkan harga berpengaruh negatif tidak signifikan (β = -0,019, Sig = 0,866). Secara simultan, keduanya memengaruhi kepuasan pelanggan (R² = 14,8%, F = 8,45, Sig = 0,001). Kualitas pelayanan lebih dominan daripada harga dalam meningkatkan kepuasan. Saran untuk ASUS adalah memperkuat tangibles dan responsiveness untuk meningkatkan loyalitas pelanggan</p> Rosa Noviyanti, Komarun Zaman, Syamsul Arifin Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1199 Sat, 10 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Green Marketing Dan Sosial Factor Terhadap Repeat Purchase Konsumen Mcdonald Di Kota Surabaya https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1200 <p><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh </span></span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">green marketing</span></span></em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"> dan </span></span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">social factor</span></span></em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"> terhadap pembelian ulang konsumen di restoran cepat saji McDonald's di Surabaya. Pendekatan kuantitatif dengan metode kausal digunakan untuk menguji hubungan sebab-akibat antara variabel independen, yaitu </span></span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">green marketing</span></span></em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"> dan </span></span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">faktor sosial</span></span></em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"> , terhadap variabel dependen, yaitu pembelian ulang. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang dibagikan kepada pelanggan McDonald's di Surabaya, dianalisis menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa </span></span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">green marketing</span></span></em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"> berpengaruh positif dan signifikan terhadap pembelian ulang, karena inisiatif ramah lingkungan seperti kemasan daur ulang dan pengurangan plastik sekali pakai meningkatkan loyalitas konsumen. </span></span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">Faktor sosial</span></span></em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"> juga memiliki pengaruh positif dan signifikan, dengan rekomendasi dari keluarga, teman, dan media sosial mendorong konsumen untuk membeli kembali. Secara simultan, </span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">faktor </span></em></span><em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">pemasaran hijau</span></span></em><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;"> dan sosial </span><span dir="auto" style="vertical-align: inherit;">sama-sama mempengaruhi pembelian ulang secara signifikan. Penelitian ini memberikan wawasan bagi McDonald's untuk memperkuat strategi pemasaran hijau dan memanfaatkan dinamika sosial guna meningkatkan loyalitas pelanggan</span></span></p> Andre Maulana Rahmadani Saputra, Syamsul Arifin, Komarun Zaman Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1200 Sun, 11 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Pengaruh Kualitas Produk Dan Harga terhadap Loyalitas Pelanggan pada Harmoni Babyshop https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1305 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Harmoni Babyshop Balige. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan Teknik pengambilan sampel yaitu Purposive Sampling. Populasi yang digunakan dalam Penelitian ini adalah Konsumen Toko Harmoni Babyshop Balige dan mendapatkan sampel sebanyak 97 sampel. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan Software SPSS versi 26. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan, variabel Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan. Kemudian Kualitas Produk dan Harga secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap Loyalitas Pelanggan.</p> <p>&nbsp;</p> Christina Cessa Febyola Harianja, Aprinawati Aprinawati Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1305 Mon, 12 Jan 2026 00:00:00 +0000 Determinants of Employee Work Motivation: Evidence from Compensation, Commitment, and Cooperation https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1372 <p>Human resources (HR) are a strategic asset that plays a vital role in determining organizational performance, including in government institutions such as the Sragen District Office, Sragen Regency. This study aims to analyze the influence of compensation, commitment, and cooperation on employee work motivation. A quantitative descriptive method was applied with a saturated sample of 35 employees selected from a total population of 70 employees. Data were collected through questionnaires, observations, interviews, and documentation, and analyzed through validity and reliability tests, classical assumption tests, multiple linear regression, t-tests, and the coefficient of determination. The results show that compensation has a positive and significant effect on employee work motivation, indicating that adequate salaries and financial benefits increase employees’ enthusiasm and responsibility. Commitment also positively influences motivation, demonstrating that employees with strong loyalty and a sense of belonging are more motivated to achieve organizational goals. Cooperation similarly has a positive and significant effect, meaning that effective teamwork, communication, and shared responsibilities contribute to higher motivation levels. The coefficient of determination test shows that compensation, commitment, and cooperation collectively contribute 50.7% to employee work motivation, while the remaining 49.3% is influenced by other factors beyond this study, such as leadership style, job satisfaction, workload, and organizational culture. These findings emphasize the importance of strengthening compensation systems, organizational commitment, and team collaboration to enhance employee motivation and improve public service performance.</p> Bayu Saputra Kurniawan, Zandra Dwanita Widodo, Sri Wijiastuti Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1372 Mon, 12 Jan 2026 00:00:00 +0000 Strategi Pemanfaatan TikTok untuk Membangun Brand Awareness Brand Fashion Ways.co https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1315 <p>Indonesian local fashion brands continue to grow by offering affordable products that have quality competitive with imported brands. One of the main strategies to enhance competitiveness is the use of digital marketing through the TikTok platform. This study aims to analyze the digital marketing strategies implemented by Ways.co, a local clothing brand that utilizes TikTok as the main channel for promotion and sales. The research method used is qualitative with a case study approach through in-depth interviews with the marketing team. The research results indicate that TikTok plays a strategic role in building brand awareness while also driving sales, particularly due to its integration with marketplaces such as Tokopedia. The marketing strategy employed includes a combination of organic content in the form of live streaming with special price offers, try-on videos using viral sounds, as well as the implementation of a consistent content publication schedule. Additionally, Ways.co also adopts a paid strategy through the Boost Ads feature, with an allocation of IDR 150,000 for promoting live streaming and IDR 200,000 for video content, which has proven effective in expanding audience reach. Internal data shows that about 80% of sales are generated more from TikTok compared to Shopee, with the main success indicator being the number of traffic views during live sessions. This study concludes that TikTok functions not only as a social media platform but also as an integrated marketing channel capable of effectively combining promotion, consumer interaction, and sales.</p> Wuri Arianty Syamsi, Nasrul Setianto, Asep Saepuloh, Yani Iriani Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1315 Mon, 12 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Pengaruh Harga dan Inovasi Produk terhadap Keunggulan Bersaing Usaha Aroma Bakery https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1306 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Harga dan Inovasi Produk Terhadap Keunggulan Bersaing Usaha Aroma Bakery Cabang H. M. Yamin Medan. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan Teknik sampling yang digunakan adalah simple random sampling. Populasi yang digunakan dalam Penelitian ini adalah Konsumen Aroma Bakery Medan dan mendapatkan sampel sebanyak 100 sampel. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan Software SPSS versi 26. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa Harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keunggulan Bersaing, variabel Inovasi Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keunggulan Bersaing. Kemudian Harga dan Inovasi Produk secara Bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keunggulan Bersaing.</p> <p>&nbsp;</p> Fadila Saragi, Aprinawati Aprinawati Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1306 Mon, 12 Jan 2026 00:00:00 +0000 Peran Servant leadership dalam Meningkatkan Kinerja Tim Proyek melalui Budaya Kolaboratif dan Berbagi Pengetahuan https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1318 <p>Kinerja tim proyek menjadi faktor krusial bagi organisasi yang bergantung pada keberhasilan eksekusi proyek, terutama ketika tantangan kolaborasi dan pertukaran pengetahuan semakin meningkat. Penelitian ini bertujuan menganalisis peran servant leadership dalam meningkatkan kinerja tim proyek melalui mekanisme berbagi pengetahuan dan budaya kolaboratif. Pendekatan kuantitatif digunakan melalui metode survei terhadap 116 karyawan PT Surveyor Indonesia. Instrumen penelitian diadaptasi dari berbagai studi terdahulu dan diukur menggunakan skala Likert lima poin. Analisis data dilakukan dengan Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) menggunakan SmartPLS 3.0, mencakup evaluasi model pengukuran dan model struktural. Hasil penelitian menunjukkan bahwa servant leadership berpengaruh signifikan terhadap berbagi pengetahuan dan budaya kolaboratif, namun tidak memiliki pengaruh langsung terhadap kinerja tim proyek. Sebaliknya, berbagi pengetahuan dan budaya kolaboratif terbukti berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja tim. Selain itu, kedua variabel tersebut berperan sebagai mediator yang signifikan dalam hubungan antara servant leadership dan kinerja tim proyek, sehingga gaya kepemimpinan melayani berdampak pada kinerja terutama melalui perbaikan dinamika sosial dan proses kerja tim. Temuan ini menegaskan pentingnya memperkuat praktik kepemimpinan yang berorientasi pada pelayanan, serta mendorong organisasi untuk membangun budaya kerja yang kolaboratif dan berbasis pengetahuan guna meningkatkan keberhasilan proyek. Penelitian ini memberikan kontribusi teoretis dan praktis bagi pengembangan manajemen proyek modern, khususnya pada sektor jasa teknis dan konsultansi.</p> Amirudin Rakhmat, Ayi Muhyidin Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1318 Mon, 12 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Implementasi Manajemen Logistik Dalam Meningkatkan Kualitas Pelayanan pada PT. JNE Express Cabang Gunungsitoli https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1322 <p>Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi manajemen logistik dalam meningkatkan kualitas pelayanan pada PT. JNE Express Cabang Gunungsitoli. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara mendalam terhadap lima informan yang terdiri dari Kepala Cabang, Admin Operasional, Admin, Driver, dan Kurir. Teknik analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi manajemen logistik di JNE Cabang Gunungsitoli telah mencakup fungsi-fungsi utama logistik secara terintegrasi meliputi perencanaan dan pengelolaan persediaan berbasis forecasting, penanganan dan penyimpanan barang dengan prinsip FIFO, transportasi dan distribusi dengan perencanaan rute efisien, serta pemanfaatan sistem informasi untuk visibilitas dan pelacakan. Kendala yang dihadapi bersumber dari kondisi geografis dan infrastruktur yang kurang mendukung, fluktuasi volume paket ekstrem pada peak season, keterbatasan SDM terampil, dan celah komunikasi internal antar divisi. Dampak implementasi manajemen logistik sangat signifikan terhadap peningkatan kualitas pelayanan yang tercermin dari dimensi keandalan dengan tingkat keberhasilan pengiriman di atas 98%, kecepatan dengan estimasi waktu 3-4 hari dari Jawa ke Gunungsitoli, visibilitas melalui sistem tracking real-time, dan kondisi barang dengan tingkat kerusakan di bawah 0,5%, yang pada akhirnya berhasil membangun kepuasan dan loyalitas pelanggan di wilayah Gunungsitoli.</p> Nestar Nosama Zega, Serniati Zebua, Yamolala Zega, Heniwati Gulo Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1322 Mon, 12 Jan 2026 00:00:00 +0000 Product Innovation and Marketing Strategy of Culinary MSMEs in Improving Local Competitiveness https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1329 <p>This study aims to analyze the form of product innovation and marketing strategies implemented by culinary MSMEs in Pekalongan in order to improve the competitiveness of their businesses in the local market. The approach used is descriptive qualitative with explorative case study method. Data were collected through in-depth interviews, participatory observations, and documentation from MSME actors who have been active for at least two years. The results showed that product innovation was carried out through menu diversification, the useof location materials, and creative packaging, while marketing strategies evolved towards digital, utilizing social media, food delivery services, and collaborative promotions. The integration between product innovation and marketing strategy has proven to increase turnover, expand the market, and strengthen the brand identity of MSMEs. This study recommends the need for training, mentoring, and supporting policies from local governments as well as collaboration with academics to strengthen the MSME ecosystem based on local potential.</p> Dian Milasari, Siti Yunitarini, Kamalina Din Jannah, Komala Ardiyani, Naufalia Sabrina Putri Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1329 Mon, 12 Jan 2026 00:00:00 +0000 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Pembelian Konsumen terhadap Pembelian Produk Makanan Organik Secara Online https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1370 <p>Penelitian ini menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi sikap dan perilaku pembelian konsumen terhadap produk makanan organik secara daring di negara berkembang. Variabel yang diuji meliputi persepsi terhadap produk organik, kesadaran kesehatan, ketersediaan informasi dan aksesibilitas, nilai uang (<em>value for money</em>), serta kepedulian lingkungan dan etika konsumsi. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dengan pengujian hipotesis melalui Structural Equation Modeling (SEM) menggunakan AMOS. Data dikumpulkan dari 750 konsumen yang secara rutin membeli makanan organik secara daring dalam empat bulan terakhir.Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh variabel independen berpengaruh positif dan signifikan terhadap sikap konsumen, dan sikap konsumen secara signifikan memengaruhi perilaku pembelian makanan organik secara daring. Temuan ini menegaskan bahwa pembentukan sikap konsumen merupakan mekanisme mediasi utama yang menjembatani pengaruh faktor kesehatan, nilai ekonomi, kualitas informasi, serta kepedulian lingkungan terhadap keputusan pembelian. Kebaruan penelitian ini terletak pada integrasi faktor rasional (nilai ekonomi dan informasi) dan faktor normatif (kesehatan, lingkungan, dan etika) dalam menjelaskan perilaku pembelian makanan organik secara daring di konteks negara berkembang, yang selama ini masih terbatas dalam literatur. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memperkaya kajian perilaku konsumen digital serta menjadi dasar perumusan strategi pemasaran produk makanan organik berbasis daring yang berkelanjutan.</p> Teungku Recha Maula Sadra, Sri Vandayuli Riorini, Adigiya Rapha Singarimbun, Muhammad Kurnia Syafruddin Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1370 Tue, 13 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen pada Toko Sirih Girk di Pasar Roga https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1316 <p>&nbsp; Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Produk dan Harga terhadap Kepuasan Konsumen pada Toko Sirih Girik di Pasar Roga Berastagi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner kepada 100 responden sebagai sampel yang dipilih secara Purposive Sampling. Teknik analisis data yang digunakan meliputi uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis linier berganda, uji t, uji f, serta koefisien determinasi dengan menggunakan program SPSS Statistics 27.0 for windows. Hasil analisis menunjukkan bahwa kualitas produk dan harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen pada Toko Sirih Girik di Pasar Roga Berastagi.</p> <p>&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> Desy Melyanti Br Tarigan, Aprinawati Aprinawati Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1316 Tue, 13 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Dampak Kelumpuhan Ekonomi Pascabencana terhadap Kinerja Sektor Agribisnis di Kabupaten Bener Meriah https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1381 <p>Bencana banjir bandang dan tanah longsor di Kabupaten Bener Meriah menimbulkan gangguan signifikan terhadap aktivitas ekonomi daerah, khususnya pada sektor agribisnis yang menjadi penopang utama perekonomian masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak kelumpuhan ekonomi pascabencana terhadap kinerja sektor agribisnis dari perspektif ekonomi manajerial. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Data diperoleh melalui studi dokumentasi dan studi literatur yang bersumber dari laporan pemerintah, data agribisnis, serta publikasi terkait. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kerusakan infrastruktur dan terputusnya jalur distribusi menyebabkan terganggunya rantai pasok, penurunan kualitas produk, peningkatan biaya operasional, serta tekanan terhadap arus kas pelaku usaha agribisnis. Kondisi tersebut meningkatkan risiko gagal kontrak dan memunculkan disparitas harga antara tingkat petani dan pasar luar daerah. Selain itu, lemahnya penerapan manajemen risiko, khususnya ketiadaan perencanaan cadangan (contingency plan), memperbesar dampak ekonomi yang ditimbulkan oleh bencana. Oleh karena itu, percepatan pemulihan infrastruktur, stabilisasi pasar, serta dukungan kebijakan pemerintah daerah menjadi faktor penting dalam menjaga keberlanjutan sektor agribisnis pascabencana. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi dalam pengembangan kajian ekonomi manajerial serta menjadi rujukan dalam perumusan strategi pemulihan ekonomi di wilayah rawan bencana.</p> Kholilul Kholik, Yusni haujar Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1381 Tue, 13 Jan 2026 00:00:00 +0000 Digitalization of Human Resource Management Systems in Enhancing Organizational Effectiveness https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1392 <p>The digitalization of human resource management (HRM) systems is an important strategy for organizations to enhance work effectiveness and competitiveness in the era of digital transformation. The application of digital technology in HRM includes recruitment processes, competency development, performance appraisal, and integrated employee data management based on information systems. This study aims to analyze the role of HRM system digitalization in improving organizational effectiveness. The research method employs a qualitative approach through a literature review and analysis of digital-based HRM system implementation practices in various organizations. The findings indicate that the digitalization of HRM enhances operational efficiency, data accuracy, process transparency, and the speed of managerial decision-making. Furthermore, digital systems support improved employee performance through more objective and continuous performance monitoring. Therefore, the digitalization of HRM systems contributes significantly to the overall enhancement of organizational effectiveness.</p> Murniadi Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1392 Thu, 15 Jan 2026 00:00:00 +0000 The Impact of Influencer and Digital Marketing on Brand Awareness in MSMEs: A Case Study in the Creative Industry Sector in Medan City https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1394 <p>This research is designed to assess the impact of influencer and social media marketing on the popularity of brands within MSMEs: a case study in the creative industry sector in Medan City. This research is quantitative, employing multiple regression analysis methods with SPSS analysis tools. The respondents in this study consists of the professionals within the creative industry sector in Medan City. The technique used for determining the participants in this investigation is a non-probability sampling approach involving incidental testing. The unknown population is estimated using the Slovin formula, resulting in an assesment numbering seventy individuals. The data collecting method in this investigation is by distributing survei forms. The results of the study show that influencer marketing and digital marketing has a good and significant impact on the popularity of brands. Influencer and digital marketing have a simultaneous impact on the popularity of brands in MSMEs: a case study in the creative industry sector in Medan City.</p> Imran Karo Karo, Nahar Maganda Saragih, Hendro Sutomo Ginting Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1394 Fri, 16 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Penerapan Standar Operasional Prosedur (SOP) Administrasi Kepegawaian di Klinik Pratama Tabita Gunungsitoli https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1325 <p>Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan Standar Operasional Prosedur (SOP) penerimaan pegawai di Klinik Pratama Tabita Gunungsitoli serta mengidentifikasi faktor-faktor pendukung dan penghambat dalam penerapannya. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Informan penelitian terdiri dari pimpinan klinik, sekretaris, tenaga farmasi, petugas rekam medik, perawat, dan petugas P-Care BPJS.<a name="_Toc213194448"></a><a name="_Toc213194715"></a><a name="_Toc213195036"></a><a name="_Toc213195122"></a><a name="_Toc213195322"></a><a name="_Toc213195399"></a> Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan SOP penerimaan pegawai di Klinik Pratama Tabita Gunungsitoli telah berjalan sesuai dengan prosedur yang ditetapkan, mulai dari tahap pengajuan kebutuhan tenaga kerja, seleksi administrasi, wawancara, magang, hingga penetapan Surat Keterangan (SK). Faktor pendukung penerapan SOP yaitu dukungan pimpinan, komitmen pegawai, dan evaluasi kerja berkala. Namun, terdapat beberapa kendala seperti kurangnya pemahaman pegawai baru terhadap alur SOP, terbatasnya sosialisasi, serta belum optimalnya ketertiban administrasi sehingga mengakibatkan keterlambatan pengumpulan berkas dan penerbitan SK. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan SOP penerimaan pegawai di Klinik Pratama Tabita Gunungsitoli telah berjalan cukup baik, tetapi belum optimal. Penguatan penerapan SOP diperlukan melalui peningkatan sosialisasi, pembinaan administrasi pegawai baru, serta pengawasan dan monitoring secara berkelanjutan agar tertib administrasi kepegawaian dapat tercapai secara efektif</p> Febiana Feniman Halawa, Syah Abadi Mendrofa, Heniwati Gulo, Maria Magdalena Bate'e Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1325 Mon, 19 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Total Quality Management (TQM) Terhadap Kualitas Layanan Pada Kaliki Resto And Hotel Gunungsitoli https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1328 <p>Di Kaliki&nbsp; Resto And Hotel Gunungsitoli, peneliti menemukan&nbsp; kewalahan manager hotel dalam memenuhi permintaan pelanggan atas pemesan kamar hotel dan pelayanan makanan di Kaliki Resto And Hotel Gunungsitoli.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh <em>Total Quality Management</em>&nbsp; Terhadap Kualitas Layanan Pada Kaliki Resto And Hotel Gunungsitoli, teknik pengumpulan data dengan cara observasi, dan penyebaran angket (kuesioner) kepada responden pelanggan sebanyak 38 responden. Sedangkan pada pengujian analisis data menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, analisis koefisien korelasi, koefisien determinan, dan uji hipotesis. Pada penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan perhitungan data menggunakan SPSS untuk memperoleh nilai akurat. Hasil penelitian ini, uji t variabel X <em>Total Quality Management</em> adalah 8.900 dengan tingkat signifikasi 5% di dapat t tabel sebesar 2.028. Diketahui nilai Sig = 0,000 &lt; 0,05. Maka sesuai dengan interpretasi: Jika nilai Sig &lt; 0,05 atau t hitung &gt; t tabel maka terdapat pengaruh antara variabel X terhadap variabel Y, sebaliknya, Jika nilai Sig &gt; 0,05 atau t hitung &lt; t tabel maka tidak ada pengaruh antara variabel X terhadap variabel Y. Maka dapat disimpulkan bahwa pengaruh sistem manajemen kualitas secara positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Pada hasil perhitungan nilai koefisien determinan <em>(R-Square</em>) sebesar 68,8 %. Untuk 31,2% di pengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini.</p> Fardinafis Tafonao, Jeliswan Berkat Iman Jaya Gea, Martha Surya Dinata Mendrofa, Tiarni Duha Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1328 Mon, 19 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Produk di Geuliss Bakery & Cake Kota Gunungsitoli https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1331 <p>Penelitian dilaksanakan di <em>Geuliss Bakery</em> &amp; <em>Cake </em>Kota Gunungsitoli, berdasarkan fenomena masalah peneliti menemukan menemukan permasalahan pada kemasan produk yang dimana kemasan tersebut tidak memiliki logo atau pun nama, yang membuat konsumen bisa mengetahui produknya dan mempercayai produk roti ataupun kue. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh citra merek terhadap keputusan pembelian produk di <em>Geuliss Bakery</em> &amp; <em>Cake</em> Kota Gunungsitoli.Pada penelitian ini mengguakan metode penelitian kuantitatif dengan perhitungan data menggunakan SPSS untuk memperoleh nilai akurat, berdasarkan observasi dari data pengelolaan jumlah populasi 129 orang dan sampel 56 orang.Teknik pengumpulan data dengan cara observasi, dan penyebaran angket (kuesioner) kepada responden pelanggan sebanyak 56 responden. Sedangkan pada pengujian analisis data menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, analisis koefisien korelasi, koefisien determinan, uji hipotesis t dan uji F.Hasil penelitian ini, menemukan bahwa ada pengaruh secara parsial antara variabel citra merek (X) terhadap keputusan pembelian (Y) sebesar 9,890 lebih besar dari nilai F<sub>tabel </sub>2,004. Untuk nilai koefisen determinannya sebesar 64,4% sisanya dipengauhi oleh faktor-faktor lain. </p> Musartika Tafonao, Yupiter Mendrofa, Heniwati Gulo, Serniati Zebua Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1331 Mon, 19 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Total Quality Management (TQM) Terhadap Kepuasan Pelanggan pada UD. Naomi https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1332 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dan besarnya pengaruh Total Quality Management (TQM) terhadap kepuasan pelanggan pada UD. Naomi. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner yang disebarkan kepada 55 pelanggan UD. Naomi yang merupakan usaha panglong di bidang furniture. Instrumen penelitian diuji menggunakan uji validitas dan reliabilitas untuk memastikan kelayakan alat ukur, kemudian data dianalisis menggunakan aplikasi SPSS versi 27 melalui uji korelasi product moment, koefisien determinasi, regresi linear sederhana, dan uji hipotesis (uji t). Indikator TQM yang digunakan meliputi fokus pada pelanggan, keterlibatan total karyawan, perbaikan berkelanjutan, manajemen berbasis fakta, pendekatan sistem dan proses, serta komitmen jangka panjang. Berdasarkan hasil analisis, TQM berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan pada UD. Naomi dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 &lt; 0,05 dan t hitung sebesar 5,484 &gt; t tabel 1,674, sehingga Ha diterima dan H0 ditolak. Hasil uji koefisien determinasi (R²) menunjukkan besarnya pengaruh TQM terhadap kepuasan pelanggan sebesar 36,2%, sedangkan 63,8% sisanya dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Persamaan regresi Y = 5,787 + 0,808X menunjukkan hubungan positif dan searah, yang berarti semakin baik penerapan TQM maka semakin tinggi tingkat kepuasan pelanggan. Disarankan bagi UD. Naomi untuk terus mengoptimalkan prinsip-prinsip TQM guna mempertahankan dan meningkatkan kepuasan pelanggan secara berkelanjutan</p> Desman Mendrofa, Jeliswan Berkat Iman Jaya Gea, Martha Surya Dinata Mendrofa, Serniati Zebua Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1332 Tue, 20 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Daya Tarik Dan Harga Terhadap Minat Menginap di Hotel Kaliki Kota Gunungsitoli https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1339 <p>Penelitian ini dilatar belakangi oleh penurunan jumlah pengunjung di Hotel Kaliki Kota Gunungsitoli dari tahun 2024 ke 2025, yang menunjukkan adanya tantangan dalam mempertahankan minat konsumen untuk menginap.&nbsp;&nbsp; Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh daya tarik dan harga terhadap minat menginap di Hotel Kaliki Kota Gunungsitoli. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Berdasarkan observasi populasi berjumlah 150 orang, dan&nbsp; data dikumpulkan melalui kuesioner berskala Likert yang disebarkan kepada 60 responden. Analisis data dilakukan menggunakan regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS versi 26. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial Daya Tarik (X₁) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Minat Menginap (Y), berdasarkan nilai t hitung sebesar 3,163. Dan Harga (X₂) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Minat Menginap (Y) berdasarkan t hitung 5,456&gt;t tabel 2,002. Secara simultan, Daya Tarik dan Harga berpengaruh signifikan terhadap Minat Menginap berdasarkan F hitung (60,903) &gt; F tabel (3,16), dengan nilai korelasi sebesar 0,825 yang menunjukkan hubungan sangat kuat dan positif. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa faktor Harga yang diberikan harus sesuai dengan manfaat yang diperoleh konsumen agar semakin tinggi juga minat tamu untuk menginap, dan Daya Tarik tetap menjadi bagian penting dalam menarik minat tamu namun bukan satu-satunya faktor dominan dalam proses pengambilan keputusan menginap.</p> Yulia Finta Ningsih Hia, Yupiter Mendrofa, Aferiaman Telaumbanua, Heniwati Gulo Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1339 Wed, 21 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Konsumen pada Pancake Durian Holland di Medan Martubung https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1323 <p>Penelitian ini bertuan untuk me ngetahui Pengaruh Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Konsumen pada Usaha Pancake Durian Holland. Metope sampel menggunakan Teknik Purposive dengan jumlah sampel sebanyak 104 orang. Menggunakan beberapa teknik pengumpulan data diantaranya observasi, wawancara, dan angket atau kuesioner. Dan menggunakan teknik analisis data uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik, analisi linier berganda, uji t, uji f, serta koefisien determinasikan dengan menggunakan program SPSS Statistics 27.0 For Windows. Dari hasil analisis yang telah dilakukan Pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas konsumen pada Pancake Durian Holland Medan Martubung.</p> <p>&nbsp;</p> <p>&nbsp;</p> Septelina Purba Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1323 Wed, 21 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Brand Loyalty dalam Meningkatkan Volume Penjualan Produk Merek Ansari di Toko Indah Jaya Kota Gunungsitoli https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1340 <p>Persaingan bisnis yang semakin kompetitif menuntut perusahaan untuk memperkuat loyalitas konsumen sebagai strategi penting dalam mempertahankan pasar dan meningkatkan volume penjualan. Kondisi ini juga terjadi pada produk merek Ansari yang dipasarkan di Toko Indah Jaya Kota Gunungsitoli, di mana loyalitas pelanggan menjadi faktor utama keberlangsungan penjualan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis <em>brand loyalty</em> dalam meningkatkan volume penjualan produk merek Ansari dan mengetahui kendala <em>brand loyalty </em>dalam meningkatkan volume penjualan produk merek Ansari di Toko Indah Jaya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Data di analisis melalui tahapan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan. Informan penelitian meliputi pemilik toko dan karyawan yang secara aktif melayani produk merek Ansari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa loyalitas konsumen terhadap merek Ansari tercermin dari beberapa indikator, yaitu tingkat pembelian produk yang sama, pembelian produk secara berulang, tidak beralih ke merek lain, merekomendasikan ke orang lain<em>. Brand loyalty</em> terbukti memberikan kontribusi signifikan dalam meningkatkan volume penjualan, terutama melalui pembelian berulang dan kepercayaan konsumen terhadap mutu produk. faktor utama yang membentuk <em>brand loyalty </em>meliputi konsisten pembelian produk yang sama, pembelian ulang yang rutin, kcenderungan pelanggan untuk tidak beralih ke merek lain, rekomendasi produk kepada orang lain yang menghasilkan pelanggan baru. Keempat aspek ini berperan penting dalam mendorong konsumen untuk terus memilih dan membeli produk Ansari.</p> Foni Kristian Hulu, Nov Elhan Gea, Yuterlin Zalukhu, Yupiter Mendrofa Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1340 Wed, 21 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Migrasi Tenaga Kerja di Kabupaten Nias https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1338 <p>Kabupaten Nias merupakan wilayah yang bertumpu pada sektor pertanian, perikanan, dan pariwisata sebagai sumber utama perekonomian. Meskipun demikian, ketiga sektor tersebut belum mampu menyerap tenaga kerja secara memadai. Situasi ini menyebabkan banyak masyarakat memilih bekerja di luar daerah demi memperoleh peluang kerja yang dinilai lebih baik, khususnya di kota besar seperti Medan, Jakarta, dan daerah urban lainnya. Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS, 2023), tingkat migrasi tenaga kerja dari Kabupaten Nias mencapai 15% dari total angkatan kerja, dengan sebagian besar migran terlibat di sektor informal. Kondisi ini mencerminkan adanya kesenjangan antara potensi ekonomi daerah dan ketersediaan lapangan kerja lokal, yang diperparah oleh rendahnya tingkat upah, minimnya akses terhadap pelatihan keterampilan, serta faktor sosial budaya yang menganggap bekerja di luar daerah sebagai sesuatu yang lebih bernilai. Penelitian ini ditujukan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi migrasi tenaga kerja di Kabupaten Nias serta menelaah dampaknya terhadap kondisi sosial ekonomi masyarakat. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data melalui wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sempitnya peluang kerja, upah yang rendah, serta ketimpangan pembangunan merupakan pendorong utama migrasi. Dampak migrasi meliputi manfaat ekonomi melalui kiriman uang (remitansi), tetapi juga sisi negatif berupa menurunnya jumlah tenaga kerja produktif di daerah dan munculnya potensi masalah sosial akibat perpisahan keluarga dalam jangka panjang. Temuan ini diharapkan dapat menjadi dasar pertimbangan bagi pemerintah daerah dalam menyusun strategi penanganan migrasi tenaga kerja.</p> Niska Ceria Ikhlas Waruwu, Syah Abadi Mendrofa, Odaligoziduhu Halawa, Maria Magdalena Bate'e Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1338 Wed, 21 Jan 2026 00:00:00 +0000 Analisis Kreativitas Pemilik Usaha dalam Menjaga Daya Tarik Produk Ulos di Era Modern (Studi pada Galeri Ulos Sianipar Kota Medan) https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1373 <p>Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis kreativitas pemilik usaha dalam menjaga daya tarik produk ulos di era modern pada Galeri Ulos Sianipar Kota Medan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif, di mana data dikumpulkan melalui observasi, wawancara mendalam, dan dokumentasi. Informan penelitian terdiri dari pemilik dan manajer Galeri Ulos Sianipar yang dipilih secara <em>purposive</em> karena dianggap memiliki pemahaman mendalam terkait pengelolaan dan pengembangan produk ulos. Analisis data dilakukan menggunakan model Miles dan Huberman yang meliputi tahap reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kreativitas pemilik usaha berperan penting dalam menjaga daya tarik produk ulos melalui inovasi desain, pengembangan produk turunan, serta pemanfaatan strategi pemasaran yang adaptif terhadap tren modern tanpa menghilangkan nilai budaya Batak. Kreativitas tersebut tercermin dalam dimensi <em>person</em>, <em>press</em>, <em>process</em>, dan <em>product</em> yang saling berkaitan dalam menghasilkan produk ulos yang relevan dengan kebutuhan konsumen masa kini. Penelitian ini memberikan implikasi praktis bagi pelaku UMKM berbasis budaya untuk mengembangkan strategi kreatif sebagai upaya menjaga keberlanjutan dan daya saing produk tradisional di tengah dinamika pasar modern.</p> Liana Ruth Terecia Siagian, T. Teviana Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1373 Thu, 29 Jan 2026 00:00:00 +0000 Penguatan Pendidikan Anak Dusun Selelu Ungaran Timur Semarang Untuk Generasi Cerdas dan Berkarakter https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1391 <p>Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis proses penguatan pendidikan anak di Dusun Selelu, Ungaran, Semarang, dalam membentuk generasi yang cerdas dan berkarakter. Fenomena ini muncul dari kebutuhan mendesak untuk memperkuat nilai-nilai moral dan sosial di tengah perubahan budaya dan perkembangan teknologi yang memengaruhi perilaku anak-anak di wilayah pedesaan. Hasil penelitian menunjukkan tiga tema utama, yaitu: (1) internalisasi nilai karakter berbasis kearifan lokal seperti gotong royong, religiusitas, dan tanggung jawab sosial; (2) sinergi antara keluarga, sekolah, dan masyarakat sebagai pusat pendidikan karakter; serta (3) tantangan modernisasi dan pengaruh teknologi digital terhadap perilaku sosial anak. Temuan ini menunjukkan bahwa pendidikan karakter di Dusun Selelu berlangsung secara kontekstual melalui kegiatan sosial dan tradisi komunitas yang menanamkan nilai-nilai luhur dalam kehidupan sehari-hari. Secara teoretis, penelitian ini memperkaya konsep pendidikan karakter berbasis komunitas (community-based character education) yang menempatkan budaya lokal sebagai fondasi utama pembentukan moral anak. Secara praktis, hasil penelitian ini memberikan implikasi bagi kebijakan pendidikan untuk mengintegrasikan pendekatan sosial-budaya dalam program pendidikan karakter nasional. Penelitian ini juga merekomendasikan kajian lanjutan terkait integrasi nilai karakter dengan literasi digital di lingkungan pedesaan</p> Sauca Ananda Pranidana, Eka Mustikasari, Belia Mulyaningtyas Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1391 Fri, 30 Jan 2026 00:00:00 +0000 Pengaruh Kepemimpinan, Beban Kerja, dan Lingkungan Kerja terhadap Stres Kerja yang Berdampak pada Kinerja Karyawan PT Yamaha Indonesia pada Departemen Wood Working di Jakarta Timur https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1407 <p>Kepemimpinan, beban kerja, dan kondisi kerja semuanya berdampak pada tingkat stres dan kinerja yang dialami oleh karyawan di departemen pertukangan PT Yamaha Indonesia di Jakarta Timur. Stres pada pekerjaan memengaruhi seberapa baik karyawan menyelesaikan pekerjaan mereka di departemen pertukangan PT Yamaha Indonesia Jakarta Timur. Meneliti peran kepemimpinan, beban kerja, dan lingkungan kerja dalam kaitannya dengan stres di tempat kerja adalah tujuan utama dari penelitian ini. Perusahaan dapat melakukan bagian mereka untuk membuat tempat kerja lebih sehat dan lebih produktif dengan berinvestasi dalam penelitian tentang penyebab stres kerja, yang merupakan faktor yang dapat mengurangi produktivitas dan efektivitas kinerja. Metodologi deskriptif kuantitatif digunakan dalam penyelidikan ini. Ada total 104 peserta dalam prosedur pengambilan sampel jenuh. Asumsi klasik, uji-t, uji-F, koefisien determinasi, analisis regresi (baik linier sederhana maupun berganda), dan pemeriksaan validitas dan reliabilitas adalah beberapa metode yang digunakan untuk menganalisis data. Temuan pengujian hipotesis menunjukkan bahwa ada korelasi yang kuat antara kepemimpinan dan berkurangnya tingkat stres kerja. Pada tingkat signifikansi 0,004 &lt; 0,05, nilai-t prediksi sebesar 7,371 lebih besar daripada nilai t-tabel sebesar 1,659. Terdapat korelasi yang kuat antara stres kerja dan variabel beban kerja. Nilai t parsial sebesar 4,145 dihasilkan, melampaui 1,659 pada tabel-t, karena 0,000 &lt; 0,05 dianggap signifikan secara statistik. Hubungan terbalik antara stres kerja dan karakteristik yang berkaitan dengan lingkungan kerja merupakan komponen penting lainnya. Meskipun melebihi nilai t-tabel sebesar 1,659 dengan nilai t terhitung sebesar 7,288, tingkat signifikansi 0,027 berada di bawah ambang batas 0,05. Gaya kepemimpinan, beban kerja, dan kondisi kerja semuanya berperan dalam tingkat stres karyawan di tempat kerja. Nilai F estimasi sebesar 62,069 lebih tinggi daripada nilai F tabel sebesar 2,31, dengan tingkat signifikansi 0,000, yang lebih rendah dari 0,05. Menurut penelitian ini, kinerja karyawan berkorelasi negatif dengan stres kerja. Nilai t hitung sebesar 8,838 melampaui nilai t tabel sebesar 1,659, dan tingkat signifikansi 0,000, di bawah batas 0,05, memungkinkan kami untuk menyatakan signifikansi statistik</p> Irma Rahmawati, Ria Safitri Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1407 Fri, 30 Jan 2026 00:00:00 +0000 Improving Customer Satisfaction at Purwanegara Gas Station in Purwokerto Through Service Quality https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1393 <p>Objectives of the research this that is for knowing and analyzing: influence tangible, reliability, responsiveness, assurance, and empathy to customers satisfaction of Pertamina 44,531,33 Purwanegara gas station in Purwokerto. Type of research this is study survey with use approach quantitative. The sampling method used that is non-probability sampling and using technique accidental sampling. Amount samples obtained​ according to formula Cochran of 100 respondents. The data analysis technique used multiple linear regression with IBM Statistics SPSS 25 assistance. Results of the study this show that: tangible has an influence positive and significant to customers satisfaction, reliability influence positive and significant to customers satisfaction, responsiveness not influence positive to customers satisfaction, assurance influence positive and significant to customers satisfaction, empathy influence positive and significant to customers satisfaction. The results explain that hypothesis first, second, fourth and fifth accepted, hypothesis third rejected.</p> Larasati Varahel Sumarnis, Arinastuti Arinastuti, Akbar Pahlevi Copyright (c) 2026 ProBisnis : Jurnal Manajemen https://ejournal.joninstitute.org/index.php/ProBisnis/article/view/1393 Fri, 30 Jan 2026 00:00:00 +0000